Pass_Q_Bra SMAN 3 Makassar |
Welcome to our site !!! |
Pegantar
|
A. Aba-aba adalah perintah yang diberikan oleh pemimpin pasukan atau pemimpin regu. B. Tanda aba-aba ada tiga macam : 1. Aba-aba petunjuk 2. Aba-aba peringatan 3. Aba-aba pelaksana C. Gerakan dasar ada dua belas yaitu : 1. Sikap sempurna 2. Istirahat di tempat 3. Lencang kanan 4. Lencang kiri 5. Berhitung 6. Hormat 7. Hadap serong kanan 8. Hadap serong kiri 9. Balik kanan 10. Hadap kanan 11. Hadap kiri 12. Bubar D. Gerakan perubahan arah : 1. Balik ( 180 derajat ) 2. Hadap ( 90 derajat ) 3. Serong ( 45 derajat ) 4. Langak biasa ( panjang langkah 60-70 cm dengan tempo 106 per menit ) 5. Langkah perlahan ( panjang langkah 40 cm dengan tempo 30 per menit ) 6. Langkah tegap ( panjang langkah 60-70 cm dengan tempo 106 per menit ) 7. Langkah kesamping ( panjang langkah 40 cm dengan tempo 70 per menit ) 8. Langkah kedepan ( panjang langkah 40 cm dengan tempo 70 per menit ) 9. Langkah kebelakang ( panjang langkah 40 cm dengan tempo 70 per menit ) |
Peraturan Baris-berbaris |